Saat aku kecil engkau timang dengan kasih sayang
setelah besar aku berontak tak lihat kasihmu dulu
tubuh kurus keringmu yang sekarang adalah untuk hidupku
mencari sesuap nasi untuk diriku kau tak pernah mengeluh
kenapa aku ini?
materi membuatku lupa siapa yang membesarkanku
materi membuatku lupa darimana asalku
seorang ayah yang dulu kekar selalu disampingku
yang menuntunku bagai sungai yang mengalir kelaut
yang mendidikku dari kecil hinga aku terpandang
Ayah... di dunia ini tidak ada yang seperti dirimu
Ayah... di dunia ini engkaulah matahariku
Ayah... maafkan anakmu
Rating: 5